Tag

Cara Kerja

Browsing

Apa itu Customer Value Optimization – Dalam dunia bisnis dan marketing, dikenal dengan adanya istilah Customer Value atau yang dalam bahasa Indonesia dikenal dengan sebutan Nilai Pelanggan. Customer Value ini menjadi parameter yang sangat penting dalam menentukan keberhasilan suatu bisnis ataupun aktivitas marketing yang dijalankan. Apa itu Customer Value Optimization dan Bagaimana Cara Kerjanya Mengingat pentingnya parameter tersebut, mengherankan apabila semakin banyak perusahaan ataupun marketer yang melakukan optimisasi customer value untuk bisa mendapatkan manfaat yang…